Home » PTTEP Indonesia

Tag: PTTEP Indonesia

Post
Hadirkan Keceriaan, PTTEP Sambangi Penguatan Anak Panti di GSR

Hadirkan Keceriaan, PTTEP Sambangi Penguatan Anak Panti di GSR

JAKARTA – Dalam rangka memperingati ulang tahun Gerai Sehat Rorotan (GSR) yang ke – 8, PTTEP Indonesia dan Dompet Dhuafa menyelenggarakan Program Penguatan Kesehatan Anak Panti bertempat di Gerai Sehat Rorotan, Jakarta Utara. Pada tahun 2014, PTT Exploration and Production Public Company Limited, perusahaan eksplorasi dan produksi minyak dan gas bumi, bersinergi dengan Dompet Dhuafa...

Post
Sinergi PTTEP dan Kerja Bersama Stake Holder Lainnya Tuntaskan Stunting

Sinergi PTTEP dan Kerja Bersama Stake Holder Lainnya Tuntaskan Stunting

KUPANG – Indonesia masih memiliki angka prevalensi stunting yang cukup tinggi, yaitu 24,4 persen dan masih di atas angka standar yang ditoleransi WHO, di bawah 20 persen. Hal ini dikarenakan tingginya angka anemia dan kurang gizi pada remaja putri sebelum menikah sehingga pada saat hamil menghasilkan anak stunting. Stunting merupakan sebuah kondisi gagal pertumbuhan dan...

Post
CSR PTTEP Indonesia, Kuatkan 400 UMKM Ibu Tangguh

CSR PTTEP Indonesia, Kuatkan 400 UMKM Ibu Tangguh

JAKARTA – Di tengah krisis akibat pandemi Covid-19, kaum perempuan membuktikan perannya secara signifikan, salah satunya dalam aspek ekonomi. Di Rorotan, Jakarta Utara contohnya, banyak tumbuh Ibu Tangguh yang menjadi penggerak usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM). Kolaborasi PTTEP, Perusahaan eksplorasi minyak dan gas dengan Dompet Dhuafa menginisiasi program Ibu Tangguh, dimana dalam hal ini merupakan...

Post
Employee Engagement PTTEP bersama Dompet Dhuafa Pada Program Ibu Tangguh

Employee Engagement PTTEP bersama Dompet Dhuafa Pada Program Ibu Tangguh

JAKARTA – Data dari OJK, Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) menjadi salah satu sektor usaha yang terpukul parah pandemi Covid-19. Tercatat, sebanyak 84,20 persen UMKM harus mengalami penurunan pendapatan. Selain itu, kendala UMKM juga ada pada masalah keuangan, karena terkait pembayaran pegawai dan biaya operasional. Padahal, UMKM memegang peranan penting terhadap perekonomian Indonesia. Mengingat,...

Post
PTTEP: Air Jadi Kebutuhan Hakiki Masyarakat, Bersama Kita Ikhtiar dan Upayakan

PTTEP: Air Jadi Kebutuhan Hakiki Masyarakat, Bersama Kita Ikhtiar dan Upayakan

KUPANG – bersamaan dengan kegiatan monitoring program kemitraan cegah stunting. PTTEP bersama setwapres RI, dan perwakilan pemerintah daerah, melakukan kunjungan dan peresmian akses air bersih bagi masyarakat. “PTTEP berikhtiar dengan melakukan pengeboran dan pipanisasi, untuk membantu masyarakat yang kesulitan air, karena Air kebutuhan hakiki masyarakat, bersama kita perlu iktiar dan upayakan. Proses ini ga mudah,...

Post
Kemitraan Cegah Stunting NTT, Ikhtiar Nyata Wujudkan Generasi Sehat dan Tangguh

Kemitraan Cegah Stunting NTT, Ikhtiar Nyata Wujudkan Generasi Sehat dan Tangguh

KUPANG – Di tengah gencarnya perhatian semua pihak pada kejadian stunting Di Indonesia. PTTEP, bekerjasama dengan Setwapres RI, dan Pemerintah Provinsi NTT, sejak Februari 2020, telah berkomitmen menjadi bagian yang berkontribusi terlibat langsung dalam upaya menurunkan angka prevalensi stunting. Keterlibatan multi pihak menjadi pendekatan program sebagaimana arahan RAN PASTI (Rencana Aksi Percepatan Pencegahan Stunting) yang...

Post
KRPL Berbasis Posyandu : Beta Su Punya Pangan Sehat buat Anak-Anak

KRPL Berbasis Posyandu : Beta Su Punya Pangan Sehat buat Anak-Anak

KUPANG – Posyandu, menjadi salah satu aktivitas dalam upaya pencegahan stunting. Kegiatan monitoring pertumbuhan rutin, menjadi bagian dalam menemu kenali lebih dini kejadian stunting dan permasalahan pertumbuhan anak. Selanjutnya menjadi bahan pertimbangan dalam menentukan kegiatan yang sesuai kebutuhan dalam pencegahan stunting. Lebih dari 74 posyandu yang ada di Kabupaten Kupang, TTS, dan TTU. kini berinovasi...